Anime Lovers - Anak iblis , yang merupakan julukan untuk nico robin sejak kecil ini memang melekat di kalangan masyarakat, namun sebelum dia di juluki seperti itu , dia adalah sarjana muda ohara yang mampu membaca poneglyph semasa masih anak anak.
Nico robin sejak kecil telah memiliki kekuatan buah iblis hana hana no mi yang membuatnya banyak di ledek dan dihina oleh teman - teman nya.
Nico robin merupakan anak yang cerdas dan rajin membaca buku, hingga pada suatu waktu ibunya pergi untuk melakukan penelitian dan lama tidak pulang ke ohara. robin yang saat itu di rawat oleh bibinya di ohara.
Nico robin memiliki seorang ibu yang sangat cantik dan cerdas dalam hal penelitian arkeologi, dia berkeliling dunia hanya untuk meneliti poneglyph dan mengungkap kebenaran abad kekosongan.
Namun akhirnya ibu robin tertangkap beserta kru peneliti yang sedang berlayar, ini merupakan siasat dari gorosei yang tidak menginginkan tragedi abad kekosongan terungkap. dan sosok ayah robin yang menjadi rahasia selama ini akhirnya terungkap.
Ayah robin juga merupakan sarjana serta peneliti poneglyph yang tewas saat perahu yang di tumpanginya di hancurkan angkatan laut. jadi bukan aokiji yang selama ini di duga menjadi ayah robin.
ConversionConversion EmoticonEmoticon